OPPO Smartphone kembali meluncurkan sebuah smartphone yang diberi nama OPPO Find 7.
Find 7 ini adalah Smartphone high-end , dengan spesifikasi premium smartphone ini menyasar ke kalangan atas.
Berikut review OPPO Find 7
Perfection of beauty design
Find 7 ini adalah Smartphone high-end , dengan spesifikasi premium smartphone ini menyasar ke kalangan atas.
Berikut review OPPO Find 7
Perfection of beauty design
Mewarisi keindahan Off-Screen Aesthetics dari Find 5, Desain Find 7 melakukan peningkatan terbaru. Warna hitam lebih murni dan pekat, permukaan layar mengkilau dan bezel hitam terpadu utuh natural, simpel tapi tidak sederhana, elegan dan elit.
Kerangka ponsel ini menggunakan material Titanium Alluminium Alloy (Ti-Al Alloy Frame), material ini biasa digunakan untuk perangkat ruang angkasa, ketahanan lebih kuat, lebih efektif melindungi layar, lebih unggul menstabilkan suhu perangkat .
Powerful Peformance
Find 7a menggunakan prosesor Qualcomm Snapdragon 800 terbaru, Quadcore 8974AB frekuensi 2.3 GHz , berbasis kerangka inti krait 400, peforma lebih unggul 1.7x lipat.
Dibagian grafis, Find 7 menggunakan grafis Adreno 330, teknik fabrikasi 28nm, yang membuat penggunaan daya lebih hemat 20%.
Dengan dukungan RAM sebesar 2Gb smartphone ini dapat bermultitasking dengan mulus tanpa lag. Untuk ROM Find 7 sebesar 16 Gb , dan External memory up to 128 Gb,dengan kapasitas baterai sebesar 2800 mAh.
Super Screen
Layar diagonal 5.5, dengan resolusi 1920 x 1080, kerapatan pikselnya mencapai 403ppi. Dengan resolusi sebesar itu anda akan disuguhkan dengan tampilan warna yang luar biasa dan juga memberikan pengalaman visual yang rinci dan menakjubkan.
VOOC Rapid Charge
Inilah fitur unggulan dari OPPO Find 7a , yaitu sebuah teknologi terbaru pengisian daya VOOC, yang membuat kecepatan pengisian daya meningkat 4x lipat.
Yang membuat dalam 30 menit baterai anda sudah terisi 75%, dan dengan charge hanya dalam waktu 5 menit sudah bisa anda gunakan untuk menelpon selama 2 jam. Teknologi VOOC ini adalah teknologi pertama di dunia dan hanya OPPO Find 7a yang memilikinya.
Powerful Camera
smartphone pertama yang menggunakan sensor kamera terbaru Sony generasi kedua IMX214, kecepatan transmisinya hingga 480MP per detik, meningkat 33%. Perekaman video 4k mencapai 30 fps, slow motion 720p mencapai 120 fps.
Dengan PI Technology 2.0 memotret 10 frame sekaligus , dengan hasil foto bisa mencapai 50MP, dan bahkan dapat dicetak sampai ukuran 10 m2.
Bagaimana apakah anda tertarik ?
No comments:
Post a Comment